Jumat, 01 Maret 2013

Surya


Seperti kembali 5 tahun yang lalu
Di tempat yang sama ketika Bagas dan Surya bertemu pandang
Dua pemuda yang kebingungan menginjak riuh kota
Dua pemuda yang berjabat tangan untuk saling mendukung




Surya terpekur
Kemanakah janji itu?
Bagas tak ada lagi untuk mendukungnya
Bagas pergi meninggalkannya


Surya marah
Kelam rautnya merah matanya
Jangan berjanji jika kau tak dapat memenuhinya, Bagas!
Jangan membuat orang berharap jika kau tak berniat!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar